-->

Metode Pelaksanaan Pekerjaan Siar Timbul

Disini saya akan menjelaskan Metode Pelaksanaan Pekerjaan Siar Timbul

Teknis pelaksanaan pekerjaan

A. Persiapan pekerjaan

1. Pembuatan dan pengajuan shop drawing pekerjaan siat timbul.
2. Approval material yang akan digunakan.
3. Persiapan lahan kerja.
4. Persiapan material kerja, antara lain : semen PC, pasir pasang dan air.
5. Persiapan alat kerja, antara lain : unting-unting, jidar, raskam, benang, kertas gosok, dll.

B. Pelaksanaan pekerjaan

1. Semen, pasir dan air dicampur dengan perbandingan sesuai spesifikasi teknis dan diaduk menjadi mortar dengan menggunakan Concrete Mixer.

2. Sebelum disiar bidang muka pasangan dibasahi dulu dan dibersihkan dari kotoran yang melekat pada pasangan.

3. Pekerjaan siaran dengan ketentuan siar tenggelam (masuk ke dalam 1 cm), siar rata (rata dengan muka batu), dan siar timbul (timbul dengan tebal 1 cm, lebar 2 cm).

4. Penyelesaian dan perapihan setelah siaran selesai.

Demikian penjelasan tentang Metode Pelaksanaan Pekerjaan Siar Timbul
Semoga bermanfaat bagi yang membaca.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel